Kejuaraan Dojo BKC Piala Kadisparpora Se-Kabupaten Tasikmalaya Di Ikuti Antar Dojo

banner 468x60

Ditempat yang sama ketua koordinator pelatih (KORKESTAPEL) BKC kabupaten Tasikmalaya Wawan Patar Siswanto S. IP menyampaikan Alhamdulillah kegiatan kejurdo bisa berjalan dengan lancar berkat dukungan dan juga partisipasi dari seluruh stakeholder yang ada mulai dari pemerintah Daerah wabil khusus Disparpora kepala dinas pariwisata pemuda dan olahraga yang mendukung secara penuh kegiatan ini,’ tambahnya.

Disampaikan juga terimakasih banyak buat para pelatih dojo yang sudah mempersiapkan dan meng ikut sertakan para atlet atlet nya untuk mengikuti kejuaraan ini, buat para atlet atau kohay yang turut berprestasi beserta seluruh orangtua atlet yang ikut terlibat dan kami sekali lagi ucapkan terimakasih dari kabupaten Tasikmalaya dan BKC kabupaten Tasikmalaya atas semuanya sehingga kegiatan ini bisa berjalan dengan sukses.

banner 336x280

Pertandingan berlangsung selama dua hari, dengan berbagai kategori yang dipertandingkan, mulai dari usia dini hingga dewasa. Atlet-atlet terbaik menunjukkan keterampilan mereka dalam teknik, kekuatan, dan strategi, menciptakan suasana kompetitif yang sangat mengesankan, Adapun Atlet Terbaik dari Usia dini Diraih dari peserta Dojo Tekama Zulfiana Rain Muzaki dan Rabila Aqilah Tieniawan

Panitia berharap kejuaraan ini tidak hanya menghasilkan juara, tetapi juga mempererat hubungan antar dojo dan mendorong lebih banyak masyarakat untuk terlibat dalam olahraga bela diri. Kejuaraan ini diakhiri dengan penyerahan piala dan medali kepada para pemenang, menandai suksesnya acara yang penuh semangat dan kebersamaan.

Red

banner 336x280

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *