Adapun komoditi pangan yang dijual di bawah harga pasar diantaranya beras, minyak goreng, telur, sayuran dan yang lainnya.
Hadir dalam kesempatan ini Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan rakyat, Kalak BPBD, Forkopimcam Sukahening dan tamu undangan lainnya.
Sumber : Dishubkominfo
Red