IMO-Indonesia Ucapkan Selamat Kepada Mufti Mubarok Sebagai Anggota BPKN

NASIONAL7 Views
banner 468x60

Sebelumnya, DPR RI dalam Rapat Paripurna ke-10 resmi menetapkan 23 anggota BPKN periode 2023-2026, Selasa 5 Desember kemarin.

Ketua DPR RI, Puan Maharani membuka Sidang Paripurna Ke- 10, didampingi Wakil Ketua DPR RI, Lodewijk Freirich Paulus.

banner 336x280

Dalam agendanya membahas dan menetapkan 23 anggota BPKN usai mendapatkan persetujuan dari para anggota DPR yang hadir dalam rapat tersebut.

Dari 23 nama tersebut, Dr. M. Mufti Mubarok ikut terpilih menjadi anggota Badan Perlindungan Konsumen Nasional Republik Indonesia (BPKN RI) setelah meyakinkan Anggota Komisi VI DPR RI pada 30 November 2023 lalu dalam Fit and proper test.

Red

banner 336x280

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *