Dalam kesempatan ini juga kami selaku Kapolres Muba kepada yang beragama Muslim kami ucapkan selamat Hari raya Idul Fitri 1445 H. Minal Aidin wal faizin mohon maaf lahir dan batin, dan kepada semuanya selama menjabat sebagai Kapolres muba tentunya ada salah khilaf baik yang disengaja maupun tidak disengaja juga ada hal-hal yang mungkin membuat tidak berkenan dalam kesempatan ini kami mohon untuk dimaafkan. Ungkapnya .
Seusai sambutan Kapolres, seluruh anggota berbaris bersama yang kemudian dimulai oleh Kapolres Muba diikuti oleh Wakapolres muba dan para pejabat utama menyalami seluruh anggota polres Muba dan seluruh pegawai harian lepas (PHL) yang ada di polres Muba.
Reporter : (Maryati).