Lubuklinggau Sumsel, Tintamerahnews.com – Reses III anggota dewan perwakilan rakyat Daerah (DPRD) Kota Lubuklinggau tahun 2023 yang meliputi daerah pemilihan IV (Dapil) kecamatan timur 1 dan kecamatan timur 2 kota Lubuklinggau.
H. Rodi Wijaya,SE,M.Si menggelar reses III perseorangan di halaman rumah dinas ketua dewan perwakilan rakyat Daerah (DRPD) yang berada di kelurahan air Kuti kecamatan Lubuklinggau timur 1, Pada Minggu 19/11/2023.
Acara berlangsung khidmat yang di hadiri oleh, Wahyu Lindra camat timur 1, Hendri sekertaris camat timur 2, lurah dan seluruh ketua RT, tokoh masyarakat, tokoh agama, serta tamu undangan.