Desa Kiarajangkung Alokasikan Banprov 2023 untuk Pembangunan Balai Pertemuan

DAERAH4 Views
banner 468x60

“Untuk pagu anggaran sebesar Rp.86.250.000. Adapun untuk pembangunan balai pertemuan ini selain untuk rapat para perangkat bisa dipakai juga untuk pertemuan dengan warga,” jelas Hari, Kamis (15/06/23).

Hari berharap, selama pembangunan semua berjalan lancar dan sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan.

banner 336x280

“Untuk hal lainnya mungkin setelah adanya balai pertemuan ini, semoga bermanfaat dan dapat digunakan dengan sebaik-baiknya, baik oleh para perangkat maupun untuk semua warga desa Kiarajangkung,” harapnya. (Yana)

banner 336x280

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *